Mata Jurnalis News
  • Home
  • Ekobis
  • Hukum
  • Nasional
  • Pemerintahan
    • Polisi
    • Politik
    • Sosial
Matajurnalisnews
Home Sosial

Peduli Sesama, SSC KAMMI Makassar Berbagi ke Kaum Duafa

Akbar by Akbar
Desember 26, 2020
Peduli Sesama, SSC KAMMI Makassar Berbagi ke Kaum Duafa
Share on FacebookShare on Twitter

Mata Jurnalis News, MAKASSAR – Social Service Center (SSC) Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) Makassar pada Jum’at kemarin (25/12) menggelar aksi berbagi cinta kepada para duafa.

Diketahui, SSC KAMMI Makassar membagikan 100 nasi kotak kepada mereka yang membutuhkan di Jalan Perintis Kemerdekaan dan depan Kampus Universitas Muslim Indonesia serta di Panti Asuhan Al Abrar.

Direktur SSC KAMMI Makassar, M. Daris Lulang, menuturkan bahwa dia beserta para kolega terinspirasi dari perkataan ibnu qoyyim al-jauzih. yakni “Sedekah di hari Jum’at di bandingkan dengan sedekah di hari yang lain adalah seperti sedekah di bulan ramadhon di bandingkan dengan sedekah di di bulan-bulan lainnya”.

“Lembaga Social Service Center (SSC) KAMMI Makassar secara rutin berbagi ke duafa yang berada di Makassar, dan mereka yang yang sehari-hari aktivitasnya adalah sebagai pemulung, pembawa becak dan juga bentor,” jelas Daris.

Lanjut Daris, Program sedekah Jum’at ini sudah menjadi kegiatan rutin setiap pekannya, kami dari SSC KAMMI hanya menjembatani niat baik donatur dan teman-teman relawan untuk berbagi kepada duafa yang membutuhkan.

“Saya mengucapkan banyak terima kasih kepada para donatur, relawan dan pengurus SSC yang telah berkontribusi dana maupun tenaganya. Dalam menyukseskan kegiatan sedekah Jum’at ini. Semoga apa yang diberikan menjadi pembuka pintu-pintu rezeki dan pemberat amal kebaikan kita di akhirat kelak,” tutupnya.

(Muhsin)




Baca Juga

Derita Hidrosefalus, BAZNAS Barru Bantu Biaya Pengobatan 
Sosial

Derita Hidrosefalus, BAZNAS Barru Bantu Biaya Pengobatan 

Februari 20, 2021
Hindari Kerumunan, Kades Mattirowalie Salurkan BLT-DD Secara Bertahap
Sosial

Hindari Kerumunan, Kades Mattirowalie Salurkan BLT-DD Secara Bertahap

Januari 27, 2021
271 Warga Desa Lalabata Terima BLT
Sosial

271 Warga Desa Lalabata Terima BLT

Januari 27, 2021
Mengungsi di Barru, Andi Bustan Salurkan Bantuan ke Korban Gempa SulBar
Sosial

Mengungsi di Barru, Andi Bustan Salurkan Bantuan ke Korban Gempa SulBar

Januari 26, 2021
Next Post
Bumikan Literasi, PW IPM Sulbar Gelar Pelatihan 

Bumikan Literasi, PW IPM Sulbar Gelar Pelatihan 

Discussion about this post

Baca Juga.

Antisipasi Penyalahgunaan Senpi, Kapolres Gowa Lakukan Pemeriksaan

Antisipasi Penyalahgunaan Senpi, Kapolres Gowa Lakukan Pemeriksaan

Maret 1, 2021
Hari Pahlawan 2020, Mudassir Ziarah Kubur ke TMP Lamatanru Bottoe

Hari Pahlawan 2020, Mudassir Ziarah Kubur ke TMP Lamatanru Bottoe

November 10, 2020

Populer.

Breaking News: Kasus Dugaan Pembunuhan 13 Tahun di Barru Dibongkar

Breaking News: Kasus Dugaan Pembunuhan 13 Tahun di Barru Dibongkar

Februari 11, 2021
Hasil Autopsi Jenazah Kejadian 13 Tahun Lalu, Masih Dianalisis Polisi

Hasil Autopsi Jenazah Kejadian 13 Tahun Lalu, Masih Dianalisis Polisi

Februari 11, 2021
Naas, Bocah 6 Tahun Tewas Tenggelam di Kubangan Kerbau Pasar Doi-doi

Naas, Bocah 6 Tahun Tewas Tenggelam di Kubangan Kerbau Pasar Doi-doi

Februari 7, 2021
Balita Penderita Hidrosefalus di Barru Butuh Uluran Tangan

Balita Penderita Hidrosefalus di Barru Butuh Uluran Tangan

Februari 18, 2021
Kepala BPN Barru, Lantik Pejabat Pembuat Akte Tanah (PPAT)

Kepala BPN Barru, Lantik Pejabat Pembuat Akte Tanah (PPAT)

Maret 1, 2021
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak

© 2020 Mata Jurnalis News - by Ar Media Kreatif.

No Result
View All Result
  • Home
  • Ekobis
  • Hukum
  • Nasional
  • Pemerintahan
    • Polisi
    • Politik
    • Sosial

© 2020 Mata Jurnalis News - by Ar Media Kreatif.